Dishub Paser Himbau Masyarakat untuk Parkir di Area Taman Siring Kandilo.
TANA PASER – Dinas Perhubungan (Dishub) Kabupaten Paser telah memasang himbauan larangan parkir kendaraan bermotor dan mobil di sepanjang area Taman Siring Kandilo sebagai langkah preventif sebelum dioperasikannya lahan parkir yang baru selesai dibangun. Kepala Dishub Paser, H. Inayatullah, ST, MT, menjelaskan bahwa pemasangan rambu larangan parkir dan himbauan kepada masyarakat ini merupakan bagian dari […]